Ruang Excel

Excel application sharing, knowledge of Microsoft Excel, and visual basic application (vba) for education.

Enjoy You'r Visiting

Friday, August 7, 2020

Cara membuat tanggal dengan List Kalender di microsoft Word

Salam sejahtera kawan, Semoga Anda sekalian dalam keadaaan sehat wal’afiat, Aamin..

Dalam kesempatan kali ini saya akan berbagai cara membuat tanggal tanpa harus ketik tetapi menggunakan pilihan dengan list Kalender, seperti terlihat pada gambar di bawah.


Cara membuat tanggal dengan List Kalender di microsoft Word

Mari kita ikuti langkah – langkah berikut :

1.     Buat border data dan nama keterangan data persti gambar di atas.

2.     Letakan kursor di kolom tanggal

3.     Klik Developer (jika developer belum muncul/aktif maka aktifkan dulu) Cara mengaktifkan Developer

4.     Setelah klik Developer pilih Date Picker pada content control, lihat gambar di bawah



Demikian Share kali ini, jika kurang jelas silahkan tinggalkan pesan di kolom komen. Selamat mencoba kawan, Semoga berhasil

No comments:

Post a Comment

Note: Only a member of this blog may post a comment.